Home » » Materi IPA Kelas IX SMP

Materi IPA Kelas IX SMP

Materi IPA Kelas IX SMP

Materi IPA Kelas IX SMP
https://pixabay.com/illustrations/lithium-atom-isolated-atomic-2784853/
Berikut materi IPA untuk kelas IX SMP.

1. Sistem Reproduksi Pada Manusia

  • Pembelahan sel
  • Struktur dan fungsi sistem reproduksi manusia
  • Penyakit pada sistem reproduksi manusia dan pencegahannya

2. Sistem Perkembangbiakan Pada Tumbuhan dan Hewan

  • Reproduksi pada tumbuhan 
  • Reproduksi pada hewan

3. Pewarisan sifat

  • Molekul yang mendasari pewarisan sifat
  • Hukum pewarisan sifat
  • Pewarisan sifat pada makhluk hidup dan kelainan sifat yang diturunkan
  • Penerapan pewarisan sifat dalam pemuliaan makhluk hidup

4. Listrik Statis 

  • Konsep listrik statis
  • Penerapan listrik statis dalam kehidupan sehari-hari

5. Listrik Dinamis

  • Konsep listrik dinamis
  • Penggunaan energi listrik, upaya penghematan, dan pencegahan bahaya penggunaannya

6. Kemagnetan

  • Pemanfaatan medan magnet pada migrasi hewan
  • Teori dasar kemagnetan
  • Kemagnetan dalam produk teknologi

7. Bioteknologi dan Produksi Pangan

  • Bioteknologi dan perkembangannya
  • Penerapan bioteknologi dalam kehidupan
  • Dampak penerapan dan pengembangan bioteknologi

8. Sifat Bahan

  • Atom, ion, dan molekul
  • Sifat bahan
  • Pemanfaatan bahan dalam kehidupan sehari-hari
  • Pengaruh bahan terhadap kesehatan

9. Tanah dan Kehidupan

  • Peranan tanah untuk keberlanjutan kehidupan
  • Peranan organisme  dalam tanah
  • Proses pembentukan tanah
  • Komponen penyusun tanah

10. Proses dan Produk  Teknologi Ramah Lingkungan

  • Teknologi ramah lingkungan
  • Aplikasi teknologi ramah lingkungan untuk keberlanjutan kehidupan
  • Teknologi tidak ramah lingkungan


Thanks for reading & sharing Sains Multimedia

Previous
« Prev Post

0 Post a Comment:

Posting Komentar

Channel Youtube

Postingan Acak

Arsip Blog

Total Tayangan Halaman

Pengikut